Kopi hijau atau green coffe sebenarnya adalah biji kopi muda yang tidak mengalami proses pemanggangan. kenapa tidak dipanggang? karena ada senyawa penting yang akan hilang jika biji kopi mengalami pemanggangan. yaitu senyawa chlorogenic acid. senyawa ini lah yang sangat bermanfaat untuk membakar lemak , berguna bagi kesehatan jantung , seperti yang saya sebutkan di atas.
kopi hijau |
Karena manfaatnya yang dapat membakar lemak , kopi hijau ini banyak dikonsumsi sebagai minuman diet. selain olahraga teratur kopi hijau ini dapat membantu anda untuk melangsingkan tubuh. tentu ini sebuah kabar gembira. anda yang punya berat badan berlebih sekarang dapat menurunkannya dengan cara yang aman , cepat dan mudah yaitu dengan mengkonsumsi kopi hijau alias green coffe.
trus bagaimana dengan orang yang sensitif dengan kafein. tenang saja. ini sangat aman. kandungan kafein dalam kopi hijau ini sangat aman. tidak perlu khawatir. anda tetap dapat mengkonsumsi kopi ini dengan tenang dan nyaman. selain dapat membakar lemak , kopi hijau ini juga mengandung zat yang dapat melawan radikal bebas. jadi kopi ini juga dapat membuat anda terhindar dari penuaan dini. wow banget bukan.
untuk itu jika anda ingin langsing , jantung sehat , awet muda konsumsilah kopi hijau ini. segera belilah kopi hijau. tetapi anda juga harus hati-hati dalam membeli. karena ada juga kopi hijau palsu yang beredar. zaman sekarang , semua dipalsukan , jadi harus hati hati. anda harus membeli kopi hijau dengan merek ternama. atau kalian meminta rekomendasi dari orang terpercaya agar terhindar dari produk kopi hijau palsu.
Salah satu produk kopi hijau yang terjamin asli dan bermutu tinggi adalah kopi hijau bromo. anda bisa cari di google info produknya. silahkan beli atau bisa juga pakai produk lain. silahkan. setelah membeli anda bisa membuat kopi hijau dengan resep saya dibawah ini. silahkan di simak
RESEP KOPI HIJAU
- kopi hijau 2 sendok makan
- kayu manis bubuk setengah sendok teh
- gula pasir 2 sendok teh. atau bisa juga tanpa gula bagi yang sedang diet
- air panas 150 ml
- creamer 1 sendok teh jika suka
- siapkan gelas kopi
- isi gelas dengan gula dan creamer, aduk
- air panas atau mendidih masukan kopi dan kayu manis aduk rata
- setelah itu masukan air kopi ke gelas yang berisi gula dan creamer
- aduk biar tercampur rata
No comments:
Post a Comment